FAQ – Kurir Antar Obat (KAO Online)

Take a look at the most commonly asked questions.

Read our commonly asked questions

Untuk obat yang mensyaratkan resep, ya—apotek/RS mitra akan melakukan verifikasi. Obat OTC/umum mengikuti kebijakan apotek.

KTP/pengenal penerima, nomor resep, dan bukti pemesanan. Kurir bisa meminta foto bukti dan/atau tanda tangan digital.

Penerima yang namanya tertera pada pesanan atau perwakilan keluarga/wali yang sah di alamat tujuan, dengan menunjukkan identitas.

Estimasi ditampilkan saat checkout. Waktu antar tergantung ketersediaan obat di apotek, antrian, jarak, lalu lintas/cuaca, dan antrean di Hub.